ARI BANDITZ : " CINTA ADA DIDALAM HATI "

19 January 2012 | 6 comments




Tidak muluk2 sebenarnya apa yang diceritakan Ari Banditz, si Composer yang terkenal Brengsek dalam lagunya yang satu ini, tentang apa itu cinta, yang apa adanya, dimana kita semua kan hanya manusia biasa, dan pastinya yang selalu bermimpi untuk mecapai semua.

Sebuah motivasi diawal kalimat, bahwa tidak ada yang tidak mungkin di dunia ini, karena semuanya pasti bisa terjadi, hanya berusaha yang bisa kita lakukan dan selebihnya sudah pasti donk, kita serahkan sama Yang Diatas.

Pada session reff alur cerita mulai klimax ke inti nya, dimana kita semua pastinya takkan pernah bisa menilai, coba bertanya dan jujur dalam hati kita, ada gak yg bisa jawab, seberapa besar cinta kita pada seseorang, sebesar gunungkah??..atau matahari kah ??? nah, disinilah realita lagu ini, dan mata kita pun takkan bisa melihat cinta itu sendiri, itu pasti, karena apa????

yahh, itulah jawaban nya, seperti judul lagu ini , karena " Cinta Ada Didalam Hati " ... gak mungkin mulut bisa ngungkapinnya, mata bisa melihatnya, atau kita bisa menilai seberapa besarnya , karena apa?..karena cinta itu bukan benda ... bukan ... cinta adalah Rasa ... seperti " Manis", "Pahit", dll ... mana bisa di definisikan, mereka hanya bisa di rasa kan, kita minum atau makan, baru kita tahu "rasa" nya, tapi kalo ditanya : Manis itu apa ?? trus kita jawab Manis adalah .... hahah..gak mungkin lah ... begitu juga dengan CINTA.

Semoga sedikit banyak pemahaman dalam lagu ini bisa bermanfaat buat teman-teman ... salam .. ;)
 
© Copyright 2010-2011 Team 13 International Music and Entertainment Coorporated All Rights Reserved.
Template Design by Herdiansyah Hamzah | Published by Borneo Templates | Powered by Blogger.com.